Perbaikan Waktu Baku dengan Menggunakan Westinghouse di Teaching Factory Sekolah Tinggi Teknologi Texmaco Subang

Penulis

  • R.M Sugengriadi Sekolah Tinggi Teknologi Texmaco
  • Santo Wibowo Sekolah Tinggi Teknologi Texmaco
  • Siti Masitoh Sekolah Tinggi Teknologi Texmaco

Kata Kunci:

waktu baku, stopwach, westinghouse, produksi, efisiensi

Abstrak

PT. Piranti Teknik Indonesia memproduksi wiring harness namun mengalami ketidakefisienan waktu karena belum memiliki waktu baku optimal. Penelitian ini menggunakan Metode Stopwatch dari Frederick Winslow Taylor serta Frank dan Lillian Gilbreth untuk mengukur waktu kerja, dan Metode Westinghouse untuk mengevaluasi kinerja pekerja. Hasil menunjukkan waktu baku sebelum perbaikan adalah 832 detik, dan setelah perbaikan menjadi 773 detik, mengurangi waktu sebesar 59 detik. Waktu baku optimal untuk satu wiring harness adalah 773 detik dengan 11 pekerja di divisi assembling. Proses perakitan tercepat adalah tapping 6 (41,541 detik) dan terlama adalah tapping 10 (47,854 detik). Penerapan perbaikan mengurangi waktu baku sebesar 5%, meningkatkan efisiensi produksi.

Referensi

[1] G. U. Widagdo, “Jurnal PASTI Volume XII No. 1, 119 - 136 ANALISIS PERHITUNGAN WAKTU BAKU DENGAN MENGGUNAKAN METODE JAM HENTI PADA PRODUK PULLEY DI CV. PUTRA MANDIRI JAKARTA,” vol. XII, no. 1, pp. 119–136.

[2] T. Rully and N. T. Rahmawati, “Perencanaan Pengukuran Kerja Dalam Menentukan Waktu Standar Dengan Metode Time Study Guna Meningkatkan Produktivitas Kerja Pada Divisi Pompa Minyak Pt Bukaka Teknik Utama Tbk.,” JIMFE (Jurnal Ilm. Manaj. Fak. Ekon., vol. 1, no. 1, pp. 12–18, 2015, doi: 10.34203/jimfe.v1i1.442.

[3] S. Prayuda, “Analisis Pengukuran Kerja Dalam Menentukan Waktu Baku Untuk Meningkatkan Produktivitas Kerja Pada Produksi Kerudung Menggunakan Metode Time Study Pada Ukm Lisna Collection Di Tasikmalaya,” J. Mhs. Ind. Galuh, vol. 1, no. 1, pp. 120–126, 2020.

[4] A. S. Prameswari and R. H. Yustrianthe, “Analisis Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Audit Delay (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia),” J. Akunt., vol. 19, no. 1, p. 50, 2017, doi: 10.24912/ja.v19i1.113.

[5] I. Idris and S. N. Pohan, “Penentuan Waktu Standar Bagian Produksi Pada Cv. Sanggar Putra Kalingga Medan,” J. Teknovasi, vol. 01, no. 1, pp. 14–18, 2014.

[6] S. Makhmudah, R. A. Pratama, H. Kurnia, N. F. Zakaria, and A. N. S, “Perancangan Sistem Kerja di Berbagai Industri Manufaktur,” J. Tek. Ind., vol. 3, no. 2, pp. 83–92, 2022.

[7] I. D. Kurniati et al., Buku Ajar. 2015.

[8] K. A. Putranti, S. Herodian, and D. M. F. Syuaib, “Studi Waktu (Time Study) pada Aktivitas Pemanenan Kelapa Sawit di Perkebunan Sari Lembah Subur, Riau,” J. Keteknikan Pertan., vol. 26, no. 2, pp. 99–106, 2012.

[9] R. Afiani and D. Pujotomo, “Penentuan Waktu Baku Dengan Metode Stopwatch Time Study Studi Kasus Cv . Mans Group,” J. Tek. Ind., vol. 6, no. 1, pp. 1–30, 2015.

[10] E. Meila Sari and M. M. Darmawan, “Pengukuran Waktu Baku Dan Analisis Beban Kerja Pada Proses Filling Dan Packing Produk Lulur Mandi Di Pt. Gloria Origita Cosmetics,” J. ASIIMETRIK J. Ilm. Rekayasa Inov., vol. 2, no. 1, pp. 51–61, 2020, doi: 10.35814/asiimetrik.v2i1.1253.

[11] M. Rahayu and S. Juhara, “Pengukuran Waktu Baku Perakitan Pena Dengan Menggunakan Waktu Jam Henti Saat Praktikum Analisa Perancangan Kerja,” Unistek, vol. 7, no. 2, pp. 93–97, 2020, doi: 10.33592/unistek.v7i2.650.

[12] N. Yudisha, “Perhitungan waktu baku menggunakan metode Jam Henti pada proses Bottling,” J. Vor., vol. 2, no. 2, pp. 85–90, 2021, doi: 10.54123/vorteks.v2i2.73.

[13] E. Krisnaningsih, S. Dwiyatno, and R. Sasongko, “Usulan Penentuan Waktu Baku Pada Operator Packing Folding Kain Tetoron Rayon Dengan Metode Stopwatch,” J. Intent J. Ind. dan Teknol. Terpadu, vol. 3, no. 2, pp. 67–81, 2020, doi: 10.47080/intent.v3i2.952.

[14] Y. D. Regent M, “Usulan Penentuan Waktu Baku Proses Racking Produk Amplimesh Dengan Metode Jam Henti Pada Departemen Powder Coating,” J. Tek., vol. 7, no. 2, 2019, doi: 10.31000/jt.v7i2.1357.

[15] W. Primercurrent, T. Travo, M. F. Ismail, S. Rahayuningsih, and A. Komari, “Penentuan Waktu Standard dan Jumlah Tenaga Kerja Optimal,” vol. 2, no. 1, pp. 1–10, 2020.

Unduhan

Diterbitkan

09-10-2024

Terbitan

Bagian

Artikel