Rancang Bangun Alat Pemisah Daun Kelapa Dan Lidi Menggunakan Motor Listrik
Kata Kunci:
Alat semi otomatis,daun kelapa, Lidi, Motor listrik, Rancang bangunAbstrak
Proses pemisahan daun kelapa masih menggunakan tenaga manusia dilakukan dengan menggunakan pisau dapur pada proses ini sering mengakibatkan luka kecil akibat terkena pisau dapur saat meraut daun kelapa, dan memerlukan banyak waktu untuk pengerjaannya. Proses kegiatan ini masih dilakukan secara manual, sehingga memakan waktu yang cukup lama dalam proses perautan daun kelapanya. Dan hasilnya kurang maksimal masih ada daun yang belum sepenuhnya terpisahkan dari batang daun kelapanya. Membuat desain alat pemisah daun kelapa dan lidi menggunakan software autocad, analisa teknis meliputi uji coba fungsi dan pengambilan keputusan. Dalam pengujian alat ini bahan yang digunakan daun kelapa yang masih muda panjang daun kelapanya yang digunakan rata-rata 95cm. Perbandingan di pengujian alat tersebut sekitar 5 menit per kg waktu dalam pemrosesan pemisahan daun dan lidinya. Hasil pengujian dengan mnggunakan alat hasilnya lebih maksimal di bandingkan dengan manual menggunakan pisau. Secara manual masih belum sepenuhnya terpisah dari daun kelapanya. Dengan menggunakan alat pemisah daun kelapa menggunakan motor listrik ini mempermudah dan mempercepat dalam pekerjaan yang biasanya di kerjakan dengan menggunakan pisau pada umumnya.
Referensi
[1]. Eswanto, E., & Hasan, H. (2022). Mesin Penyerut Lidi Kelapa Sawit Sistem Mekanis Bagi Kelompok Masyarakat Desa Timbang Lawan Bahorok. Indonesia Berdaya, 3(3), 587–594. https://doi.org/10.47679/ib.2022273
[2]. F., F., Maricar, S., & Asnudin, A. (2018). Pemanfaatan Lidi Daun Kelapa dalam Meningkatkan Penghasilan Ibu-ibu Buruh Tani Kelapa. Snp2M, 2018, 46–50.
[3]. Fadianto, A. (2019). Rancang Bangun Mesin Pemotong Rumput Elektrik. Andrew’s Disease of the Skin Clinical Dermatology., Dc, 4–22.
[4]. Ii, B. A. B., & Transmisi, S. (1998). Pengaruh Perlakuan Panas Dan Penuaan. Perpustakaan UNS, 5–18.
[5]. Mulyanto, Y., Hamdani, F., & Hasmawati. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Pada Toko Omg Berbasis Web Di Kecamatan Empang Kabupaten Sumbawa. Jurnal Informatika, Teknologi Dan Sains, 2(1), 69–77. https://doi.org/10.51401/jinteks.v2i1.560
[6]. Profil, D., Roda, G., Lurus, G., Sistem, D., Dan, J., & Roda, F. (2006). Desain profil gigi roda gigi lurus dengan sistem koordinat. 11(1), 13–24.
[7]. Soeryanto, S., Budijono, A. P., & Ardiansyah, R. (2019). Analisa Penentuan Kebutuhan Daya Motor Pada Mesin Pemarut Singkong. Otopro, 14(2), 54. https://doi.org/10.26740/otopro.v14n2.p54-58
[8]. Irianti, M., Syahza, A., Asmit, B., Suarman, Riadi, R. M., Bakce, D., & Tampubulon, D. (2018). Peningkatan pendapatan masyarakat melalui pemanfaatan limbah lidi kelapa sawit didesa sepahat kabupaten bengkalis. Prosiding Seminar Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 9, 1–9.
[9]. Lumbantoruan, M., Lestari, W., & Sitanggang, K. D. (2022). Pengaruh Harga Lidi Kelapa Sawit Terhadap Perekonomian Selatan The Influence Of The Price Of Palm Oil Sticks On The Economy Of The People Of The Torgamba Sub- District , The District. 24(1), 468–473.
[10]. Arben, S. M. (2016). Ergonomi Kerja yang Baik Saat Menggunakan Sapu Lidi. 1602142063.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Sutrisno, Hary Witjahjo, Ahmad Kowiyun Aziz
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.